Business Insights Archives - iSeller Blog

17 Produk Ramah Lingkungan yang Bisa Jadi Ide Bisnis

Saat ini, semakin banyak masyarakat yang sadar akan keberlanjutan ekosistem dan lingkungan. Perubahan iklim global, pencemaran lingkungan, dan kekhawatiran akan penurunan sumber daya alam semakin meningkat. Karena itu, semakin banyak konsumen yang beralih ke produk ramah lingkungan. Produk ramah lingkungan menjadi alternatif cerdas dalam menjaga kelestarian bumi. Berbekal teknologi dan inovasi, banyak individu atau kelompokContinue reading “17 Produk Ramah Lingkungan yang Bisa Jadi Ide Bisnis”

Landing Page: Pengertian, Jenis, Manfaat, dan Cara Membuatnya

Apakah Anda pernah merasa takjub ketika pertama kali melihat suatu website? Seseorang dapat merasa terpesona melihat laman produk dari visualnya atau copywriting-nya yang penuh kreativitas dan akhirnya memutuskan untuk melakukan pembelian. Kampanye pemasaran digital memang tak sesimpel kreativitas materi promosi, tetapi juga kemampuannya dalam mengarahkan lalu lintas online ke arah yang diharapkan. Proses ini merupakanContinue reading “Landing Page: Pengertian, Jenis, Manfaat, dan Cara Membuatnya”

Pasar Lokal adalah Penggerak Ekonomi Daerah, Berikut Ciri-cirinya!

Halo, Sobat Seller! Adakah di antara kalian yang gemar belanja di pasar tradisional? Selain harganya yang relatif bersahabat dengan kantong, kamu dapat menemukan banyak barang yang kamu butuhkan. Nah, salah satu di antara pasar yang kamu ketahui dan sering kamu datangi bisa disebut sebagai pasar lokal! Pasar lokal adalah roda perekonomian di berbagai daerah, lho!Continue reading “Pasar Lokal adalah Penggerak Ekonomi Daerah, Berikut Ciri-cirinya!”

Vendor adalah Penjual Barang dan Jasa, Begini Cara Menjalankannya!

Dalam rantai distribusi, ada sebuah destinasi terakhir untuk produk atau jasa yang nantinya akan dinikmati oleh pelanggan. Pemberhentian terakhir itu disebut dengan vendor. Sederhananya, vendor adalah area atau pihak penyedia barang atau layanan yang akan Anda beli. Dari pedagang tradisional hingga platform e-commerce, keberadaan vendor memberikan kontribusi signifikan agar konsumen tak kehilangan akses terhadap outputContinue reading “Vendor adalah Penjual Barang dan Jasa, Begini Cara Menjalankannya!”

Franchise adalah Waralaba, Perhatikan Hal Ini Sebelum Memulai!

Franchise adalah bentuk bisnis yang sedang berkembang pesat. Generasi sekarang familiar dengan model usaha ini sejak popularitas sebuah merek es krim asal Tiongkok yang menjamur di mana-mana dalam waktu singkat. Nyatanya, franchise telah hadir di Indonesia sejak beberapa tahun lalu, lho. Kamu mungkin mengenalnya sebagai waralaba. Manfaatnya pun telah dirasakan banyak lapisan masyarakat. Berkat waralaba,Continue reading “Franchise adalah Waralaba, Perhatikan Hal Ini Sebelum Memulai!”

8 Tahapan Membuat Analisis Peluang Usaha, Pahami dan Cermati

Sobat Seller, apa yang akan Anda lakukan ketika tertarik untuk berwirausaha? Pasti mencari tahu terlebih dulu apa yang menarik minta konsumen saat itu hingga cara mengelolanya agar bisnis terus beroperasi. Keingintahuan dan aksi untuk melakukannya tersebut tergolong dalam analisis peluang usaha. Faktanya, ide brilian saja tak cukup, tapi juga perlu pemahaman terhadap kesempatan yang tersediaContinue reading “8 Tahapan Membuat Analisis Peluang Usaha, Pahami dan Cermati”

Laporan Penjualan: Data Acuan untuk Informasi Aktivitas Bisnis

Laporan penjualan atau sales report adalah data atau metrik yang menjadi acuan pemangku kepentingan di perusahaan dalam mengambil keputusan strategis. Data ini diolah di beberapa perangkat lunak tertentu dan dibuat harian, mingguan, bulanan, sampai tahunan. Tak hanya berlaku untuk skala bisnis besar, sales report juga digunakan pada usaha kecil dan menengah untuk mengetahui berapa banyakContinue reading “Laporan Penjualan: Data Acuan untuk Informasi Aktivitas Bisnis”

Ini Dia Tujuan Technopreneurship dan Contoh Bisnisnya!

Perjalanan bisnis masa kini tak pernah lepas dan senantiasa terhubung dengan konsep digitalisasi. Salah satu kekuatan yang mampu menopang masa depan perusahaan adalah technopreneurship. Dengan kombinasi antara teknologi dan kewirausahaan, konsep ini menjadi fondasi bagi transformasi bisnis. Lewat inovasi teknologi terkini, para technopreneur tak hanya menciptakan kebermanfaatan bagi masyarakat, tapi juga membuka gerbang kesuksesan. MerekaContinue reading “Ini Dia Tujuan Technopreneurship dan Contoh Bisnisnya!”

Intip Hal Keren SaaS, Model Bisnis Berteknologi Canggih

Transformasi dalam cara sebuah bisnis beroperasi telah mendorong munculnya solusi teknologi yang selalu berinovasi. Salah satu solusi yang sudah menjadi kerangka solid dalam dunia bisnis modern adalah Software-as-a-Service (SaaS). Dari kantor kecil hingga korporat raksasa, SaaS sudah mengubah model dalam hal penyediaan perangkat lunak, menawarkan akses mudah dan efisien ke banyak aplikasi dan layanan viaContinue reading “Intip Hal Keren SaaS, Model Bisnis Berteknologi Canggih”

Cloud Kitchen: Konsep Bisnis Kuliner Kekinian Tanpa Ruang Makan

Apakah kamu pernah melihat gerai makanan yang hanya menerima pesanan tanpa adanya konsumen yang makan di tempat? Konsep ini disebut cloud kitchen dan semakin terkenal eksistensinya semenjak pandemi COVID-19 yang tak memungkinkan masyarakat untuk melakukan kontak langsung. Kamu hanya bisa memesan pesanan dan dibawa pulang atau order secara daring. Tak hanya ikut-ikutan tren, ada banyakContinue reading “Cloud Kitchen: Konsep Bisnis Kuliner Kekinian Tanpa Ruang Makan”