New Release Archives - Page 9 of 44 - iSeller Blog

8 Cara Tingkatkan Kesehatan Karyawan, Sudah Kamu Coba?

Karyawan menjadi aset penting milik perusahaan yang secara berkelanjutan harus dikelola dengan optimal. Dengan karyawan yang berada di kondisi optimal untuk bekerja, maka output dari bisnis yang kamu punya akan dapat dimaksimalkan. Ini kenapa, kesehatan karyawan menjadi isu yang harus jadi fokus perusahaan secara internal. Tidak hanya kesehatan secara fisik, namun kesehatan mental karyawan jugaContinue reading “8 Cara Tingkatkan Kesehatan Karyawan, Sudah Kamu Coba?”

Hashtag TikTok Mana yang Paling Pas untuk Konten?

TikTok tidak bisa dipungkiri menjadi salah satu media sosial yang paling banyak digunakan pada tahun 2022 lalu. Berdasarkan data dari Business of Apps yang dilansir dalam dataindonesia.id, sedikitnya ada 1,53 miliar pengguna aktif bulanan TikTok di dunia. Jelas saja, tahu hashtag TikTok yang tepat untuk urusan marketing produk yang kamu punya akan jadi hal pentingContinue reading “Hashtag TikTok Mana yang Paling Pas untuk Konten?”

Bisnis Thrifting, Peluang dan Regulasi yang Harus Kamu Tahu

Meningkatnya tren bisnis thrifting belakangan ini menjadi salah satu peluang bisnis yang ternyata cukup menggoda. Dicatatkan dalam databoks.katadata.co.id, bahwa nilai impor baju bekas pada kuartal ketiga 2022 meroket sebanyak 607,6% dari tahun 2021 lalu. Nilai yang besar ‘kan? Dengan potensi dan nilai yang sangat besar ini, kamu juga harus sadar bahwa tidak sedikit anggapan yangContinue reading “Bisnis Thrifting, Peluang dan Regulasi yang Harus Kamu Tahu”

5 Tren Influencer Marketing Tidak Boleh Diabaikan di 2023

Optimasi influencer marketing di tahun 2023 diprediksi akan semakin beragam jenisnya. Tidak sekedar menggunakan influencer untuk memasarkan produk dengan unggahan di media sosial, varian teknik pemasaran yang dipakai juga akan memberikan opsi lebih beragam. Jelas saja, kamu wajib tahu tren yang sedang berkembang ini, dan turut memanfaatkan celah yang ada untuk keuntungan pemasaran bisnis yangContinue reading “5 Tren Influencer Marketing Tidak Boleh Diabaikan di 2023”

Uncomfortable Truth Everyone Should Know: Kesuksesan adalah 1% Keberuntungan dan 99% Kerja Keras!

Keberuntungan menjadi faktor yang selalu ‘disalahkan’ dalam sebuah kesuksesan. Nggak sedikit orang yang selalu beralasan bahwa bisnis yang dimiliki pesaingnya bisa sukses karena beruntung. Yang harus disadari sebenarnya adalah kesuksesan merupakan 1% keberuntungan dan 99% kerja keras. Tapi apakah pernyataan ini sudah benar? Jika berbicara mengenai bisnis atau usaha rintisan, jumlahnya mungkin tidak bisa dihitung.Continue reading “Uncomfortable Truth Everyone Should Know: Kesuksesan adalah 1% Keberuntungan dan 99% Kerja Keras!”

Cara Membuat Kwitansi Pembayaran Dengan Mudah!

Ketika kamu punya bisnis, kamu akan sering berhadapan langsung dengan berbagai jenis transaksi jual beli. Entah itu jual beli dengan konsumenm supplier, klien, ataupun distributor. Setiap transaksi jual beli akan menghasilkan kwitansi pembayaran. Kwitansi ini merupakan bukti pembayaran yang sah dan biasanya dikeluarkan oleh perusahaan atau bisnis setelah adanya transaksi. Kwitansi ini juga berguna sebagaiContinue reading Cara Membuat Kwitansi Pembayaran Dengan Mudah!